SISTEM PENDETEKSI KEBOCORAN TABUNG GAS LPG OTOMATIS BERBASIS ARDUINO UNO MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE

Authors

  • Yosa Anggara Hasan Teknik Informatika Universitas Lampung
  • Mardiana Mardiana Teknik Informatika Universitas Lampung
  • Gigih Forda Nama Teknik Informatika Universitas Lampung

DOI:

https://doi.org/10.23960/jitet.v10i3.2671

Abstract Views: 884 File Views: 640

Abstract

Abstrak. Liquefied Petroleum Gas (LPG) merupakan gas hidrokarbon produksi dari kilang minyak dan kilang gas dengan komponen utama gas propane dan butane dan dikemas di dalam tabung. Salah satu risiko penggunaan LPG adalah terjadinya kebocoran pada tabung atau pipa LPG sehingga jika terkena api maka dapat menyebabkan kebakaran dengan cepat. Sistem pendeteksi kebocoran tabung gas LPG merupakan sebuah sistem untuk pendeteksian kebocoran Gas LPG pada ruangan menggunakan teknologi embedded. Pendeteksi Gas LPG berfungsi untuk memberitahu adanya kebocoran Gas. Dengan adanya alat pendeteksi Gas LPG di harapkan dapat memberikan pencegahan kebakaran pada rumah sehingga memberikan  rasa aman tanpa perlu rasa risau ketika meninggalkan rumah. Penelitian ini menggunakan metode Prototype yang terdiri dari beberapa tahapan yaitu Communication, Quick Plan and Modelling Quick Design, Construction of Prototype, dan Deployment Delivery and Feedback. Berdasarkan hasil penelitian, sistem yang dibuat berhasil mendeteksi adanya kebocoran gas LPG dan memberikan tanda kebocoran dengan menampilkan kondisi pada LPG, menghidupkan alarm, dan mengirim SMS. Pengujian menggunakan metode blackbox testing, pengujian software dan hardware yang dilakukan sebanyak 8 pengujian didapatkan hasil 8 pengujian berhasil atau sesuai dengan yang diharapkan.

 

Keywords: Liquefied Petroleum, Embedded Sistem, Prototype, Black-box testing

Downloads

Download data is not yet available.

References

E. A. Sarasvati, “Penggunaan Liquefied Petroleum Gas ( LPG ) sebagai upaya mengurangi kecelakaan akibat LPG,” vol. 01, no. 2, p. 11, 2017.

I. Rai, 2016. "Rancang Bangun Alat Bantu Las Tabung LPG 3 Kg". Skripsi. Palembang : Politeknik Negeri Sriwijaya.

D. N. Haqi, “Pertamina Perak Surabaya Hazardous Potential and Risk Analysis of Fire and Explosion in LPG Storage Tank Pertamina Perak Surabaya,” Indones. J. Occup. Saf. Heal., vol. 7, no. 3, pp. 321–328, 2018, doi: 10.20473/ijosh.v7i3.2018.321.

M. Rouse, “Embedded System,” IOT Agenda, 2009. .

D. Junaidi and Y. D. Prabowo, Project Sistem Kendali Elektronik. Bandar Lampung: CV. Anugrah Utama Raharja, 2018.

D. Nurnaningsih, “Pendeteksi Kebocoran Tabung LPG Melalui SMS Gateway Menggunakan Sensor MQ-2 Berbasis Arduino Uno,” J. Tek. Inform., vol. 11, no. 2, pp. 121–126, 2018, doi: 10.15408/jti.v11i2.7512

Bambang Subiono, and Ari Sugiarto, “Rancang Bangun Prototipe Mesin Pengering Kayu Yang Dikendalikan dengan Mikrokontroller,” Jurnal TeknoSAINS Seri Teknik Elektro, 2018.

I. Iksal, S. Sumiati, and H. Harizal, “Rancang Bangun Prototype Penanganan Dini Dan Pendeteksi Kebocoran LPG Berbasis Mikrokontroler Melalui Sms,” J. PROSISKO, vol. 3, no. 2, pp. 26–32, 2016.

A. E. Kurniawan, M. W. Kasrani, and A. A. B, “Perancangan Prototype Alat Pendeteksi Kebocoran Gas LPG Berbasis Arduino Uno R3 Dengan Modul Sim800L Dan Esp8266 Sebagai Media Informasi,” J. Tek. Elektro Uniba (JTE Uniba), vol. 4, no. 2, pp. 47–53, 2020, doi: 10.36277/jteuniba.v4i2.62.

Z. H. C. Soh, S. A. C. Abdullah, M. A. Shafie, and M. N. Ibrahim, “Home and industrial safety IoT on LPG gas leakage detection and alert system,” Int. J. Adv. Soft Comput. its Appl., vol. 11, no. 1, pp. 131–145, 2019.

Downloads

Published

2022-08-14

How to Cite

Hasan, Y. A., Mardiana, M., & Nama, G. F. (2022). SISTEM PENDETEKSI KEBOCORAN TABUNG GAS LPG OTOMATIS BERBASIS ARDUINO UNO MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE. Jurnal Informatika Dan Teknik Elektro Terapan, 10(3). https://doi.org/10.23960/jitet.v10i3.2671

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>