SISTEM MONITORING SUHU, KELEMBAPAN DAN GAS BERBASIS IOT PADA LAB KOMPUTER
DOI:
https://doi.org/10.23960/jitet.v13i3S1.8175Abstract Views: 123 File Views: 59
Keywords:
IoT, NodeMCU ESP8266, MQ-2, Monitoring LingkunganAbstract
Perkembangan teknologi Internet of Things (IoT) memungkinkan proses pemantauan lingkungan dilakukan secara otomatis dan real-time. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem monitoring suhu, kelembapan, dan gas pada ruang laboratorium komputer berbasis IoT dengan memanfaatkan sensor DHT11 dan MQ-2 yang diintegrasikan dengan mikrokontroler NodeMCU ESP8266. Sistem ini berfungsi untuk mendeteksi kondisi lingkungan laboratorium agar tetap stabil dan aman bagi perangkat komputer maupun pengguna. Data hasil pembacaan sensor dikirim secara real-time ke aplikasi Blynk untuk ditampilkan dalam bentuk grafik, serta dikirim ke Telegram sebagai notifikasi ketika kondisi lingkungan melebihi batas normal. Berdasarkan hasil pengujian, sistem mampu mendeteksi suhu, kelembapan, dan gas dengan akurasi yang baik. Nilai suhu normal ruang laboratorium berkisar antara 20–25°C, kelembapan antara 40–60%, dan kadar gas berada di bawah 600 ppm. Jika nilai melebihi ambang batas tersebut, sistem otomatis mengirimkan peringatan melalui aplikasi Telegram. Dengan demikian, sistem ini dapat membantu pengelola laboratorium dalam melakukan pengawasan lingkungan secara efisien dan mengurangi risiko kerusakan peralatan akibat suhu atau kelembapan berlebih.
Downloads
References
M. A. Laoh et al., “JURNAL MIPA 13 (2) 94-98 Sistem Monitoring Suhu, Kelembaban dan Kadar CO2 di Udara Berbasis Internet of Things.).” [Online]. Available: https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jmuo/index
G. Dabanlis, G. Loupa, D. Liakos, and S. Rapsomanikis, “The Effect of Students, Computers, and Air Purifiers on Classroom Air Quality,” Applied Sciences (Switzerland), vol. 12, no. 23, Dec. 2022, doi: 10.3390/app122311911.
J. A. Abdinoor et al., “Performance of Low-Cost Air Temperature Sensors and Applied Calibration Techniques—A Systematic Review,” Jul. 01, 2025, Multidisciplinary Digital Publishing Institute (MDPI). doi: 10.3390/atmos16070842.
D. Yulizar, S. Soekirno, N. Ananda, M. A. Prabowo, I. F. P. Perdana, and D. Aofany, “Performance Analysis Comparison of DHT11, DHT22 and DS18B20 as Temperature Measurement,” 2023, pp. 37–45. doi: 10.2991/978-94-6463-232-3_5.
A. A. Ayuningtyas, “PENERAPAN INTERNET OF THINGS (IoT) DALAM UPAYA MEWUJUDKAN PERPUSTAKAAN DIGITAL DI ERA SOCIETY 5.0.”
T. L. Narayana et al., “Advances in real time smart monitoring of environmental parameters using IoT and sensors,” Heliyon, vol. 10, no. 7, Apr. 2024, doi: 10.1016/j.heliyon.2024.e28195.
B. Baskaran, M. Mukramin, and B. Sulaeman, “RANCANG BANGUN SISTEM PENGERING SEPATU OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR KELEMBABAN SUHU BERBASIS ARDUINO,” Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan, vol. 12, no. 3S1, Oct. 2024, doi: 10.23960/jitet.v12i3s1.5253.
U. Mahanin Tyas, A. Apri Buckhari, P. Studi Pendidikan Teknologi Informasi, and P. Studi Pendidikan Teknologi dan Kejuruan, “IMPLEMENTASI APLIKASI ARDUINO IDE PADA MATA KULIAH SISTEM DIGITAL,” 2023.
B. Nugroho, R. Kristiyono, P. Studi Teknik Elektro, and S. Tinggi Teknologi Warga Surakarta, “APLIKASI ESP8266 SEBAGAI PENGENDALI SMART ROOM,” 2023.
A. Y. Rangan, Amelia Yusnita, and Muhammad Awaludin, “Sistem Monitoring berbasis Internet of things pada Suhu dan Kelembaban Udara di Laboratorium Kimia XYZ,” Jurnal E-Komtek (Elektro-Komputer-Teknik), vol. 4, no. 2, pp. 168–183, Dec. 2020, doi: 10.37339/e-komtek.v4i2.404.
M. Fadli and S. Syahputra, “Implementasi Penggunaan Sensor MQ-2 Berbasis IoT Untuk Mengukur Kadar Asap Rokok Dalam Ruangan,” Nusantara Journal of Multidisciplinary Science, vol. 2, no. 2, 2024, [Online]. Available: https://jurnal.intekom.id/index.php/njms
Akmal Darman Putra, Sarjon Defit, and Gunadi Widi Nurcahyo, “Penerapan IoT pada Alat Temperature Monitoring System Cold Chain Box Vaccine Menggunakan Sensor DS18B20,” Jurnal KomtekInfo, pp. 1–11, Mar. 2025, doi: 10.35134/komtekinfo.v12i1.589.
F. P. Putra, S. Sabirin, and H. Soetanto, “Prototype of Internet of Things-Based Control System Using Telegram with Bot API Method,” Jurnal Syntax Transformation, vol. 6, no. 2, Feb. 2025, doi: 10.46799/jst.v6i2.1055.
Y. Yulisman, I. Ikhsan, A. Febriani, and R. Melyanti, “Penerapan Internet of Things (IoT) Kontrol Lampu Menggunakan NodeMCU ESP8266 dan Smartphone,” Jurnal Ilmu Komputer, vol. 10, no. 2, pp. 136–143, Oct. 2021, doi: 10.33060/jik/2021/vol10.iss2.231.
M. Ridwan and K. M. Sari, “Penerapan IoT dalam Sistem Otomatisasi Kontrol Suhu, Kelembaban, dan Tingkat Keasaman Hidroponik,” Jurnal Teknik Pertanian Lampung (Journal of Agricultural Engineering), vol. 10, no. 4, p. 481, Dec. 2021, doi: 10.23960/jtep-l.v10i4.481-487.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.



