STERILISASI TANGAN OTOMATIS BERBASIS ARDUINO DENGAN POTENSI INTEGRASI TEKNOLOGI PLASTIK INOVATIF
DOI:
https://doi.org/10.23960/jitet.v13i3S1.7891Abstract Views: 100 File Views: 39
Keywords:
sterilisasi; Arduino; plastik;Abstract
Perkembangan bidang elektronika semakin berperan penting dalam menciptakan berbagai sistem otomatis yang dapat mempermudah aktivitas manusia. Salah satu aktivitas yang sering diabaikan namun krusial bagi kesehatan adalah mencuci tangan. Penelitian ini merancang dan mengembangkan alat Sterilisasi Tangan Otomatis Berbasis Arduino yang mampu mendukung kebersihan tangan secara praktis, cepat, dan tanpa kontak langsung. Metode yang digunakan adalah pengembangan eksperimental, yang mengacu pada penelitian-penelitian terdahulu, dengan tahapan pengumpulan data melalui pengujian kinerja alat, analisis tiap komponen, serta evaluasi hasil uji. Alat ini menggunakan tiga sensor ultrasonik SRF04 untuk mendeteksi keberadaan tangan pada rentang jarak >5 cm hingga <22 cm. Pada jarak tersebut, sistem secara otomatis mengaktifkan pompa dan heater, dilengkapi dengan alarm serta display untuk memberikan informasi tambahan. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem bekerja sesuai dengan perintah yang telah diprogram, dengan tingkat akurasi sensor ultrasonik mencapai 100%. Temuan ini menegaskan bahwa rancangan alat mampu berfungsi optimal sebagai perangkat sterilisasi tangan otomatis. Ke depannya, pengembangan penelitian ini diarahkan pada integrasi teknologi plastik inovatif, baik melalui pemanfaatan material plastik antibakteri, bioplastik ramah lingkungan, maupun plastik rekayasa tahan kimia, sehingga dapat menghasilkan perangkat yang tidak hanya fungsional, tetapi juga berkontribusi pada keberlanjutan teknologi material masa depan.
Downloads
References
D. Balya, “Kemajuan Iteknologi Dan Pola Hidup Manusia Dalam Perspektif Sosial Budaya,” J. Ilmu Komunikasi, Sos. dan Hum., vol. 1, no. 3, pp. 274–301, 2023.
H. et al. 2017 Anglada-Martínez, “Anglada-Martínez, Helena et al. 2017. ―An Interactive Mobile Phone–Website Platform to Facilitate Real-Time Management of Medication in Chronically Ill Patients.‖ Journal of Medical Systems 41(8).,” J. Kompil. Huk., vol. 5, no. 2, pp. 267–298, 2020.
S. Megawati, “Pengembangan Sistem Teknologi Internet of Things Yang Perlu Dikembangkan Negara Indonesia,” J. Inf. Eng. Educ. Technol., vol. 5, no. 1, pp. 19–26, 2021, doi: 10.26740/jieet.v5n1.p19-26.
K. Gita Segara and M. Irwan Padli Nasution, “Perkembangan Teknologi Informasi di Indonesia: Tantangan dan Peluang,” J. Sains Student Res., vol. 3, no. 1, pp. 21–33, 2025, [Online]. Available: https://doi.org/10.61722/jssr.v3i1.3128
Timoty Agustian Berutu, Dina Lorena Rea Sigalingging, Gaby Kasih Valentine Simanjuntak, and Friska Siburian, “Pengaruh Teknologi Digital terhadap Perkembangan Bisnis Modern,” Neptunus J. Ilmu Komput. Dan Teknol. Inf., vol. 2, no. 3, pp. 358–370, 2024, doi: 10.61132/neptunus.v2i3.258.
M. Mulianingsih and A. Haris, “Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Dengan ‘Cuci Tangan Pakai Sabun’ Untuk Meningkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat di Dusun Lendang Bajur Gunung Sari Lombok Barat,” Community Engagem. Emerg. J., vol. 2, no. 2, pp. 234–239, 2021, doi: 10.37385/ceej.v2i1.168.
S. Aldina, N. Sundari, and E. Anesty Mashudi, “Penerapan Aturan Cuci Tangan sebagai Upaya Perilaku Hidup Bersih Sehat bagi Siswa Taman Kanak-Kanak,” Murhum J. Pendidik. Anak Usia Dini, vol. 5, no. 2, pp. 754–769, 2024, doi: 10.37985/murhum.v5i2.963.
R. Gampong, P. Baru, and K. Banda, “Edukasi Mencuci Tangan Untuk Meningkatkan Kesadaraan Hidup Bersih Dan Sehat Pada Anak Tk Ar-,” Communnity Dev. J., vol. 5, no. 5, pp. 8470–8474, 2024.
V. Zulfa and A. Patricia, “Pengetahuan dan Sikap Cuci Tangan Pakai Sabun pada Mahasiswa Institut Teknologi Sumatera Knowledge and Attitudes of Hand Washing with Soap of Students Sumatra Institute of Technology,” J. Ilmu Kesehat., vol. 7, no. 2, pp. 309–316, 2023.
F. Ayustanigwarno, Ilmu dan Teknologi Pangan. 2013.
E. Ariningsih, “Prospek Penerapan Teknologi Nano dalam Pertanian dan Pengolahan Pangan di Indonesia,” Forum Penelit. Agro Ekon., vol. 34, no. 1, p. 1, 2016, doi: 10.21082/fae.v34n1.2016.1-20.
S. P. Collins et al., No Title 済無No Title No Title No Title. 2021.
C. Renhoran, M. M. Ismail, A. A. Priyaniti, E. A. Saputra, and D. Y. H. Kumarajati, “Rancang Bangun Sistem Pemilah Limbah Medis Berbasis Arduino Dan Inductive Proximity,” J. Inform. dan Tek. Elektro Terap., vol. 12, no. 3, 2024, doi: 10.23960/jitet.v12i3.4941.
A. Anisa, S. Paembonan, and R. Suppa, “Rancang Bangun Alat Pengukur Tinggi Badan Otomatis Menggunakan Arduino Pada Posyandu Kelurahan Sampoddo,” J. Inform. dan Tek. Elektro Terap., vol. 13, no. 1, 2025, doi: 10.23960/jitet.v13i1.5792.
Y. Ramadani, L. Listyalina, and I. Buyung, “Design of an Arduino-Based CPM Elbow Actuator with Optocoupler Angle Sensor : Initial Study with Future Consideration for Rubber and Plastic Components,” vol. 9, no. 1, pp. 18–27, 2025.
Y. Latifah Listyalina, La Zulfiani Baadi, “Identifikasi suara jantung berbasis komputer,” vol. 12, no. 3, pp. 1696–1704, 2024.
I. A. Dianta, D. Setiawan, and ..., “Automated Hand Sanitizer Dispensing System Based on Arduino for Kanisius Ungaran Elementary School,” Elkom J. Elektron. …, vol. 16, no. 2, pp. 416–429, 2023, [Online]. Available: https://www.journal.stekom.ac.id/index.php/elkom/article/view/1436%0Ahttps://www.journal.stekom.ac.id/index.php/elkom/article/download/1436/1109
M. Aditya, D. E. Myori, J. Prof, and H. Air, “Sistem Berbasis Arduino Uno,” vol. 1, no. 2, pp. 99–109, 2020.
P. Alat et al., “JSE-97 JSE-98,” vol. 9, no. 2, pp. 97–108, 2025.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.



