SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN KARYAWAN MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT (WP) DI HADJI KALLA PALOPO
DOI:
https://doi.org/10.23960/jitet.v12i3S1.5244Abstract Views: 247 File Views: 195
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Sistem Pendukung Keputusan (SPK) menggunakan Metode Weighted Product (WP) untuk proses seleksi karyawan di Hadji Kalla Palopo. Temuan menunjukkan bahwa sistem perekrutan masih manual dan kurang efektif. Metode WP digunakan untuk mengatasi ketidakobjektifan dalam penilaian. Hasil pengujian menunjukkan tingkat akurasi sebesar 98.91%, menandakan keandalan sistem dalam seleksi karyawan. Diharapkan SPK ini dapat membantu Hadji Kalla Palopo dalam memilih karyawan yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan.
Keywords: DSS, Employee Selection, Weighted Product, Hadji Kalla Palopo
Downloads
References
A. J. Oktasari and D. Kurniadi, “Perancangan Sistem Informasi Manajemen Kegiatan Mahasiswa Berbasis Web,” Voteteknika (Vocational Tek. Elektron. dan Inform., vol. 7, no. 4, p. 149, 2020, doi: 10.24036/voteteknika.v7i4.106536.
M. Yanto, “Sistem Penunjang Keputusan Dengan Menggunakan Metode Ahp Dalam Seleksi Produk,” J. Teknol. Dan Sist. Inf. Bisnis, vol. 3, no. 1, pp. 167–174, 2021, doi: 10.47233/jteksis.v3i1.161.
T. Triana, M. Yusman, and B. Hermanto, “Sistem Informasi Manajemen Data Klien Pada Pt. Hulu Balang Mandiri Menggunakan Framework Laravel,” J. Pepadun, vol. 2, no. 1, pp. 40–48, 2021, doi: 10.23960/pepadun.v2i1.33.
A. M. Yunita, E. N. Susanti, and R. Rizki, “Product Dalam Penentuan Klasifikasi Kelas Tunagrahita,” vol. 7, no. 2, pp. 78–82, 2020.
Nurlela Wati, “Sistem Informasi Pengaduan Masyarakat Pada Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Di Indragiri Hilir Berbasis Web,” J. Perangkat Lunak, vol. 2, no. 2, pp. 72–76, 2020, doi: 10.32520/jupel.v2i3.1122.
W. Andriyan, S. S. Septiawan, and A. Aulya, “Perancangan Website sebagai Media Informasi dan Peningkatan Citra Pada SMK Dewi Sartika Tangerang,” J. Teknol. Terpadu, vol. 6, no. 2, pp. 79–88, 2020, doi: 10.54914/jtt.v6i2.289.
A. A. R. Kurniawan, “SISTEM INFORMASI POSYANDU BERBASIS WEB PADA POSYANDU SEROJA RT.15 KELURAHAN PANGKALAN SESAI,” Lentera Dumai, no. Vol 13, No 1 (2022): Januari 2022, 2022, [Online]. Available: http://ejournal.amikdumai.ac.id/index.php/Path/article/view/109/136
I. Sukma, A. N.A.A, and Henny, “Sistem Informasi Penyewaan Alat dan Dekorasi Pesta Pada CV. Vira Salon Berbasis Website,” Simkom, vol. 5, no. 1, pp. 1–15, 2020, doi: 10.51717/simkom.v5i1.39.
D. Aldo, “Pemilihan Bibit Lele Unggul Dengan Menggunakan Metode Weighted Product,” J. Teknol. Dan Open Source, vol. 2, no. 1, pp. 15–23, 2019, doi: 10.36378/jtos.v2i1.138.
S. Alfarizi, A. Rizqi Mulyawan, D. Gunawan, and R. Aryanti, “Implementasi Unified Modelling Language Pada Sistem Informasi Nasgor Delivery Berbasis Web,” J. Interkom J. Publ. Ilm. Bid. Teknol. Inf. dan Komun., vol. 15, no. 2, pp. 42–52, 2021, doi: 10.35969/interkom.v15i2.93.
Abdulah Taufik and Dede Abdurahman, “Perancangan Sistem Informasi Penjualan Pada Fjs Sticker Berbasis Web,” Semin. Teknol. Majalengka, vol. 7, pp. 18–22, 2023, doi: 10.31949/stima.v7i0.855.
T. F. Parlaungan S. and D. Wisnu, “Rancang Bangun Sistem Pengidentifikasi Travel Bag Pada Kelompok Biro Perjalanan Umroh/Haji Berbasis Web,” J. Teknol. dan Komun. STMIK Subang, vol. 13, no. 1, pp. 26–40, 2020, doi: 10.47561/a.v13i1.167.