PERANCANGAN CLOUD STORAGE PADA LABORATORIUM KOMPUTER TEKNOLOGI REKAYASA PERANGKAT LUNAK DENGAN MENGGUNAKAN FreeNAS
DOI:
https://doi.org/10.23960/jitet.v12i3.4446Abstract Views: 430 File Views: 425
Abstract
Cloud Computing adalah penggabungan sebuah teknologi komputerisasi dan internet, dimana sebuah data dapat tersimpan di server di akses secara public melalui internet yang dapat diakses dari berbagai lokasi dan melalui platfrom. Cloud Storage merupakan salah satu solusi untuk mengatasi pengelolaan file atau data, Samba Server sebuah aplikasi linux dengan protocol Server Message Block (SMB) merupakan sebuah protocol yang digunakan oleh Microsoft untuk menampilkan fungsi client-server yang menyediakan sharing file. Samba server melakukan sharing file dari sistem operasi linux ke sistem operasi windows. Selain itu kemanan, ketersediaan data dan kemudahan dalam perawatan infrastruktur jaringan lebih terjamin. Pada penelitian ini menggunakan Virtualmachine untuk menjalankan Cloud Storage yang berjalan pada FreeNAS untuk menyimpan, mengelola, melindungi, dan berbagi data melalui jaringan. Adapun layanan yang digunakan yaitu iSCSI (Internet Small Computer System Interface) dan Samba Server (SMB) yang bekerja diatas Transport control Protocol (TCP) yang dikirim melalui end to end melalui jringan local (LAN), jaringan luas (WAN) atau internet. Kemanan transmisi data jugal lebih terjamin karena menggunakan Secure Sckets Layer (SSL).Downloads
Download data is not yet available.
Downloads
Published
2024-08-03
How to Cite
Fathi, H. (2024). PERANCANGAN CLOUD STORAGE PADA LABORATORIUM KOMPUTER TEKNOLOGI REKAYASA PERANGKAT LUNAK DENGAN MENGGUNAKAN FreeNAS. Jurnal Informatika Dan Teknik Elektro Terapan, 12(3). https://doi.org/10.23960/jitet.v12i3.4446
Issue
Section
Articles



