Pemodelan Penyebaran Covid-19 Dengan Teknik Interpolasi Spasial (Studi Kasus : Kecamatan Sukarame Kota Bandarlampung)

Dewi Pertiwi, Armijon Armijon, Eko Rahmadi

Abstract


Coronavirus disease 2019 atau Covid-19 muncul pertama kali tanggal 31 Desember 2019 di Wuhan Tiongkok. Covid-19 merupakan penyakit yang mudah menular dan cepat dalam laju pertumbuhan dan penyebarannya. Penyebaran penyakit Covid-19 berdasarkan unsur spasial tidak lepas pada jarak antara si penderita Covid-19 atau penyebar dengan yang terkena sebar sehingga peneliti ingin menggunakan teknologi interpolasi spasial untuk menentukan penyebaran penularan penyakit Covid-19 secara spasial dengan memperhitungkan pengaruh posisi dan jarak penderita dalam menyebarkan penyakit Covid-19. Analisis spasial yang dilakukan menggunakan data sebaran titik koordinat penderita Covid-19 tahun 2020 dan jarak jangkauan posisi penderita dalam menularkan penyakit Covid-19. Sebaran titik koordinat penderita dan aktifitas (jarak) penularan sebagai pusat persebaran digunakan untuk membuat simulasi model supaya diketahui daerah yang berpontesi bahaya persebaran penularan Covid-19 secara spasial menggunakan teknik interpolasi dengan metode kriging. Dalam pembuatan pemodelan penyebaran penyakit Covid-19 peneliti menggunakan model geometric. Penggunaan teknik interpolasi spasial mengindentifikasi Kelurahan Sukarame, Sukarame Baru, Way Dadi dan Korpri Raya berpotensi dalam penularan penyakit Covid-19 di Kecamatan Sukarame. Simulasi model yang dilakukan memiliki tingkat akurasi sangat baikdihitung menggunakan MAPE(Mean Absolute Percentage Error). Sebaran penyakit Covid-19 di Kecamatan Sukarame berpola Cluster(mengelompok).

Kata Kunci: Covid-19, Interpolasi Spasial, Kriging, Model Geometrik, Kecamatan Sukarame

 


Full Text:

Untitled

References


ADELIA, R. S. (2017). INTERPOLASI SPASIAL. Jurnal Teknik Pengairan: Journal of Water Resources Engineering, 678-683.

Admin. (2020, Maret 6). Infeksi Emerging. Retrieved from Tanya

Jawab Coronavirus Disease (COVID- 19): https://infeksiemerging.kemkes.go.id/s

ituasi-infeksi-emerging/tanya-jawabcoronavirus-disease-covid-19-qnaupdate-6-maret-2020

Ahmad Rifad Riadhi*, M. K. (2020). Analisis Penyebaran Hunian dengan Menggunakan Metode Nearest. Journal of Statistics and Its

Application on Teaching and Research ISSN 2684-7590 (Online), 46-51.

Arikunto. (2010). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi

Aksara.

Aswant, i. A. (2016). Analisis perbandingan metode interpolasi untuk pemetaan pH air. JURNAL GAUSSIAN, Volume 5, Nomor 1, 122-

Bekti, R. D. (2012). AUTOKORELASI SPASIAL UNTUK IDENTIFIKASI POLA HUBUNGAN KEMISKINAN DI JAWA TIMUR. ComTech Vol.3 No. 1, 217-227.

CDC. (2022, Mei 20). Centers Of Disease Control And Prevention.

Retrieved from Physical Activity: https://www.cdc.gov/physicalactivity/i

ndex.html

ESRI. (1996). Using the ArcView Spatial Analys. Redlands,New York: Environmental Systems Research.

Fathurrachman, B. (2018). Penerapan Metode Interpolasi Spasial Universal Kriging Menggunakan Semivariogram Spherical dan Pentharical. E-Jurnal Matematika Vol. 4 (1), 26-30.

H, G. H. (2021, januari 4). Atma Go. Retrieved from Tiga Faktor Penyebab Penularan Covid-19 yang Wajib Diketahui:

https://www.atmago.com/beritawarga/tiga-faktor-penyebab-penularancovid-19-yang-wajibdiketahui_bab0fe4f-d178-41b3-8437-

b07154f230d1

Hadisumarno, B. &. (1978). Metode Analisa Geografi. Jakarta: Lembaga Penelitian, Pendidikan dan PeneranganEkonomi dan Sosial.

Kesehatan, D. (2020). Profil Kesehatan Provinsi Lampung. Bandarlampung: Pemerintah Provinsi Lampung.

Kesmenkes. (2021, Mei 20). Sehat negriku. Retrieved from Cara Efektif Cegah Penularan COVID-19 : Pemeriksaan, Pelacakan, Karantina, dan Isolasi:

https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/rilismedia/20210519/3737798/caraefektif-cegah-penularan-covid-19-pemeriksaan-pelacakan-karantina-danisolasi/

Kusuma, M. H. (2020, Oktober 31). TRIBUNLAMPUNG.CO.ID. Retrieved from Kasus Covid-19 di Bandar Lampung Tembus 825 Kasus, Tertinggi di Kecamatan Sukarame:

https://lampung.tribunnews.com/2020/

/31/kasus-covid-19-di-bandarlampung-tembus-825-kasus-tertinggdi-kecamatan-sukarame

Laksana, E. A. (2010). ANALISIS DATA GEOSTATISTIKA. Jurnal

Pendidikan Vol 13 No 2, https://eprints.uny.ac.id/1703/1/Analisi

s_Data_Geostatistika_Dengan_Univers al_Kriging.

Largueche. (2006). Estimating Soil Contamination with Kriging

nterpolation Method. American Journal of Applied Sciences: Vol.3

No.6, 1894-1898.

Mohammad Hatta Rafsanjani, H. K. (2012). Analisis Penyebaran Properti Reservoir pada Petrophysical Modelling di Lokasi ”X” Papua Barat dengan Metode Universal Kriging. JURNAL SAINS DAN SENI ITS Vol. 1, No. 1,, 335-339.

Nabillah.I, R. (2020). Mean Absolute Percentage Error Untuk Evalusi Hasil Prediksi Komoditas Laut. Journal of Information System Vol. 5 No. 2, 250- 255.

Pahlevi, G. R. (2016). Prediksi dan Visualisasi Penyebaran Penyakit Demam Berdarah. JURNAL TEKNIK ITS Vol. 4, No. 1, 337-343.

Putri, R. N. (2020). Indonesia dalamMenghadapi Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 705-709.

RI, K. K. (2020). Pedoman Kesiapsiagaan Menghadapi Infeksi

COVID-19. Keputusan Presiden No.11 Tahun 2020 (pp. -). Bandarlampung: Kementrian Provinsi Lampung.

RI, K. K. (2020). Penetapan Bencana Nonalam Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) Sebagai Bencana Nasional. Keputusan

Presiden (KEPPRES) No. 12 Tahun 2020 (pp. -). Bandarlampung:

Pemerintah Provinsi Lampung.

Robani, U. (2020, November 9). Lampost.co. Retrieved from Sukarame Terbanyak Kasus Covid-19 di Bandar

Lampung : https://www.lampost.co/beritasukarame-terbanyak-kasus-covid-19- di-bandar-lampung.html

Samosir, A. &. (2010). Dasar Dasar Demografi Edisi 2. Jakarta: Salemba Empat.

Setyaning, V. R. (2012). PREDIKSI MASA SUBUR PADA WANITA

MENGGUNAKAN PEMODELAN STATE SPACE BERBASIS SUHU

BASAL TUBUH. Jurnal Tekno Kompak, 14 (1), 335-402.

Siregar.V.P, S. M. (2009). Interpolator Dalam Pembuatan Kontur Peta Batimetri. E-Jurnal Ilmu dan Teknologi Kelautan Tropis, Vol.1

No.1, 39-47.

Statistik, B. P. (2020). Sukarame Dalam Angka 2020. Bandarlampung: Pemerintah Provinsi Lampung.

Sumaatmadja. (1988). Studi Geografi Suatu Pendekatan dan Analisa Keruangan. Bandung: Alumni.

Suprajitno. ( 2005). Pengantar Geostatistik. Jakarta: Universitas

Indonesia.

Suprijono. (2009). Model-Model. Jakarta: Gramedia Pustaka Jaya.

Susanti. (2010). Statistika Deskriptif Induktif. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Yuliana. (2020). Corona virus diseases (Covid-19) . Wellness and Healthy Magazine. Vol 2, No 1, 23-30.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Publisher : Department of Geodesy and Geomatics, University of Lampung